S1 TEKNIK SIPIL
Mengaplikasikan ilmu rekayasa sipil secara holistic terkait dengan perencanaan, perancangan, pelaksanaan, dan pengawasanpekerjaan bidang konstruksi sipil mengacu pada konsep dan kaidah-kaidah dasar konstruksi yang berlaku. Peluang karir bagi lulusan S1 Teknik Sipil antara lain sebagai Developer real estate, konsultan properti, surveyor tanah, kontraktor, auditor, quality control, research and development, entrepreneur. |
|
Visi | |
Misi | |
Alamat Website |